30 August 2013

Anova Satu Jalur (ONE WAY ANOVA)



Anava atau anova adalah anonym dari analisis varian terjemahanari analysis of variance, sehingga banyak orang yang menyebutnya dengan anova. Anova merupakan bagian dari metoda analisis statistika yang tergolong analisis komparatif (perbandingan) yang lebih dari dua rata-rata. Pada Anava atau Anova variable terkait merupakan aviabel metric (skala interval/rasio). Sedangkan variable bebas berupa variable non metric (katagori). Anova data digunakan untuk menganalisis data satu jalur (one way), dua jalur (two way) dan n jalur.
Tujuan dari anova satu jalur adalah untuk membandingkan lebih dari dua rata-rata. Sedangkan gunanya untuk menguji kemampuan generalisasi. Maksudnya dari signifikansi hasil penelitian (anova satu jalur). Jika terbukti berbeda berarti kedua sampel tersebut dapatdigeneralisasikan artinya (data sampel dianggap dapat mewakili [populasi]).

untuk data lebih lengkap bisa di download : disini